:

Detik-detik Replika Patung Liberty di Brasil Ambruk Usai Dihantam Badai

4 minggu lalu

Replika Patung Liberty setinggi 24 meter di Rio Grande do Sul, Brasil, roboh usai dihantam badai pada Senin (15/12/2025).


Dalam sebuah video yang beredar di media sosial, tampak replika tersebut miring secara perlahan sebelum roboh menimpa tempat parkir. Beruntung, tak ada laporan korban cedera atau kerusakan properti akibat insiden ini.


Wali Kota Guaiba, Marcelo Maranata, mengonfirmasi insiden yang terjadi sekitar pukul 3 sore itu.


Dikutip dari Wion, Selasa (16/12/2025), patung itu roboh usai angin kencang dengan kecepatan 90 km per jam menyapu wilayah itu.


Otoritas pertahanan sipil Brasil sebelumnya telah mengeluarkan peringatan cuaca buruk untuk daerah tersebut.


Penulis: Ahmad Naufal Dzulfarohย 

Kreatif: Jessica Meisya Kurnia

Produser: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta


~J #Liberty #Brasil #Cut

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Short Trending
Mobil Terjun ke Jurang di Puncak Bogor
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Detik-detik Replika  Patung Liberty di Brasil  Ambruk Usai Dihantam Badai
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Ambil Sembako Tak Bisa Diwakilkan, Nenek Lumpuh Digotong Naik Bentor di Makassar
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Viral, Teriakan Minta Tolong dari Dalam Mobil Boks Tol Sebapo Jambi
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Denny Caknan Kaget, Rumahnya Jadi Pusat COD di Ngawi
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Kades di Lombok Mandi Lumpur, Lelah Lihat Jalan Rusak Parah
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Viral, Pos Polisi Disulap bak Kastil Disney di Jombang
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Viral KUA Pati Turun ke Jalan Ajak Warga Menikah
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Dosen Ludahi Kasir di Makassar, Dilaporkan ke Polisi
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Pengakuan Samuel, Terpaksa Usir Nenek Elina karena Kantongi Surat Lahan
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke