Amerika Serikat kini semakin serius mempertimbangkan langkah militer terhadap Iran. Presiden AS Donald Trump dilaporkan telah menerima daftar opsi militer tambahan, yang dirancang untuk menimbulkan kerusakan lebih besar pada program nuklir dan rudal Iran, sekaligus melemahkan kepemimpinan tertinggi Republik Islam.
Di antara opsi yang disiapkan Pentagon, terdapat kemungkinan keterlibatan langsung pasukan Amerika Serikat untuk menyerang fasilitas di dalam wilayah Iran. Meski demikian, hingga kini Trump belum mengambil keputusan akhir apakah opsi militer tersebut akan dijalankan atau tidak.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati Narator: Arini Kusuma Jati Video Editor: Arini Kusuma Jati Produser: Arini Kusuma Jati
Sumber Visual: Viory Music: Above The Clouds - Jeremy Black