:

Iran "Terima" Tantangan Perang dari AS

1 hari lalu

Ketegangan Amerika Serikat (AS) dan Iran kini berada di ambang berbahaya. Washington mengerahkan armada perang dan melontarkan ancaman serangan terbuka ke Teheran.

Iran membalas dengan pernyataan keras serta unjuk kekuatan militer di darat, laut, hingga bawah laut.

Peringatan soal balasan cepat dan menyeluruh pun disampaikan langsung oleh pejabat tinggi Iran. Situasi ini menunjukkan, Iran tampak siap menerima tantangan perang dari AS.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana
Narator: Adinda Septia Berliana
Video Editor: Adinda Septia Berliana
Produser: Dandy Bayu Bramasta

Sumber Video: AFP, VIORY


#Global #Konflik ##kompascomlab #Iran #AS

Music:

Cant Be Beat - The Soundings
Duty Calls - Rod Kim

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke