KOMPAS.TV - Ambang batas partai untuk masuk parlemen diusulkan turun dari 4 persen menjadi 3,5 persen untuk pemilu mendatang.
Bagaimana ambang batas parlemen yang ideal? Kita akan bahas bersama Ketua Komisi II DPR Rifkynnigami Karsayudha; Sekjen Partai Gelora, Mahfuz Sidik; dan Ketua Departemen Politik Center of Strategic and International Studies (CSIS); Arya Fernandes.