:

Purbaya Beri Ancaman Keras Usai Lantik Pegawai Bea Cukai

12 jam lalu

Menteri Keuangan, Purbaya Yudhi Sadewa, memberikan ancaman keras seusai melantik pejabat baru di Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC).


Pelantikan sejumlah pejabat Bea Cukai itu berlangsung di Kementerian Keuangan pada Rabu (28/1/2026).


Anda di posisi yang baru akan dimonitor dengan ketat dan kalau ada hal yang mengecewakan, jangan main-main lagi. Saya akan atur ulang lagi, ujar Purbaya.


Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini.


Penulis: Ahmad Zilky

Video Jurnalis: Ahmad Zilky

Penulis Naskah: Ahmad Zilky

Video Editor: Ahmad Zilky

Produser: Abba Gabrillin


#Purbaya #BEACUKAI #pelantikanBeaCukai #Ekonomi #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke