:

Eks Wamenaker Noel Harap Dihukum Mati Jika Terbukti Korupsi: Jika Tidak Hukum Ringan

5 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Eks Wamenaker Immanuel Ebenezer alias Noel berharap mendapatkan hukuman mati apabila dirinya terbukti melakukan korupsi dalam kasus dugaan pemerasan pengurusan sertifikat K3.

Hal itu disampaikan Noel sebelum sidang lanjutan kasus korupsi dugaan pemerasan pengurusan sertifikat K3 dimulai di Pengadilan Negeri (PN) Tipikor, Jakarta, Senin (26/1/2026).

“Kalau saya sih sudah berharap satu. Harapan saya, hukum mati saya. Karena saya komit terhadap isu ini, terkait hukuman mati. Tapi jika tidak, hukum saya seringan-ringannya,” ujar Noel.

Baca Juga Sidang Kasus Pemerasan K3, Noel Sebut Ada Keterlibatan Ormas dan Parpol | KOMPAS SIANG di https://www.kompas.tv/nasional/646358/sidang-kasus-pemerasan-k3-noel-sebut-ada-keterlibatan-ormas-dan-parpol-kompas-siang

#immanuelebenezer #noel #korupsi

Video Editor: Galih

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/646359/eks-wamenaker-noel-harap-dihukum-mati-jika-terbukti-korupsi-jika-tidak-hukum-ringan

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke