:

AS Fokus Hadapi China, Pentagon Ubah Strategi Batasi Dukungan ke Sekutu

3 hari lalu

Amerika Serikat mengubah sistem pertahanannya untuk lebih fokus menghadapi perkembangan militer China.

Departemen Pertahanan Amerika Serikat (AS) alias Pentagon mengumumkan perubahan besar dalam kebijakan strateginya yang dimuat menjadi dokumen Strategi Pertahanan Nasional (NDS) 2026.

Dokumen yang dirilis pada Jumat (23/1/2026) itu menyebut Pentagon akan memusatkan perhatian pada perlindungan Tanah Air dan pencegahan terhadap China. Sementara itu, dukungan kepada sekutu di Eropa dan kawasan lain akan diberikan secara lebih terbatas.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Aditya Jaya Iswara
Penulis Naskah: Meiva Jufarani
Narator: Meiva Jufarani
Video Editor: Meiva Jufarani
Produser: Marvel Dalty

#Global #Konflik #Pentagon #AmerikaSerikat #China

Music: Final Girl - Jeremy Blake

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke