:

Drainase Cengkareng Status Masih Siaga 1

1 hari lalu

Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti bersama dengan Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung meninjau Cengkareng Drain Jakarta Barat, Jumat (23/1/2026).


Diana menjelaskan debit air sudah mengalami penurunan disposition 350 sentimeter dari sebelumnya 380 sentimeter.


Namun demikian status air masih dalam Siaga 1.


Yang kita ukur 380, ya. Tapi saat ini sudah mengalami penurunan. Artinya ini sudah mengalir dengan baik dan saat ini di posisi 350. Tapi memang masih Siaga 1. Ya. Dan ini kenapa Siaga 1? Karena di atas 300, kata Diana.



Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Siti Laela Malhikmah

Video Jurnalis: Siti Laela Malhikmah

Video Editor: Siti Laela Malhikmah

Produser: Abba Gabrillin


#Banjir #BanjirJakarta #LokasiBanjir #News #Peristiwa #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke