:

Lagi! Penembakan Massal Guncang Australia, 1 Kota "Lockdown"

1 minggu lalu

Sebuah insiden penembakan mengguncang salah satu kota di Australia. Penembakan yang terjadi pada Kamis (22/1/2026) sore tersebut diketahui menewaskan tiga orang dan 1 orang lainnya mengalami luka kritis.

Usai kejadian, polisi setempat langsung menggelar operasi besar-besaran untuk mengejar pelaku. Warga setempat pun diminta untuk tetap berada di dalam rumah demi keselamatan mereka.

Polisi menyatakan telah mengantongi identitas tersangka, namun sampai saat ini pelaku dilaporkan masih buron.


Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Danur Lambang Pristiandaru

Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa

Narator: Muhammad Dava Arrifa

Video Editor: Aqmal Safa Rifai

Produser: Naufal Noorosa Ragadini


#Kriminal #Hukum #PenembakanAustralia #NewSouthWales #Australia #KorbanPenembakanAustralia 


Musik: Missing Persons - Jeremy Blake


Artikel terkait: https://www.kompas.com/global/read/2026/01/22/200600970/penembakan-guncang-australia-lagi-satu-kota-langsung-lockdown 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke