:

Prabowo Bilang Indonesia Tak Pernah Gagal Bayar Utang di World Economic Forum

2 hari lalu

Presiden Prabowo Subianto menegaskan Indonesia tidak pernah gagal membayar utang. Hal itu ditegaskannya di World Economic Forum (WEF) yang digelar di Davos, Swiss, Kamis (22/1/2026).

"Dalam sejarah kita, Indonesia tidak pernah sekali pun gagal membayar utang kita. Tidak sekali pun," tegas Prabowo dalam bahasa Inggris, dikutip dari YouTube Sekretariat Presiden.

Prabowo pun menegaskan Presiden RI yang berkuasa selalu menghormati dan membayarkan utang pemimpin sebelumnya.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Video Editor: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

#Peristiwa #Politik #DailyNews #PrabowoSubianto #WorlEconomicForum #Davos #Prabowo

Artikel terkait:
https://nasional.kompas.com/read/2026/01/22/21443441/di-world-economic-forum-prabowo-nyatakan-ri-tak-pernah-gagal-bayar-utang

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke