:

Ternyata Sudah Ada 3 Laporan dan 2 Aduan terkait Materi Mens Rea Pandji Pragiwaksono

8 jam lalu

Ditreskrimum Polda Metro Jaya tengah mendalami laporan masyarakat terkait materi pertunjukan stand up comedy Pandji Pragiwaksono yang bertajuk 'Mens Rea'.

Dirreskrimum Polda Metro Jaya, Kombes Pol Iman Imanuddin mengungkapkan, sejauh ini pihaknya menerima tiga laporan, terkait materi pertunjukan stand up comedy Pandji Pragiwaksono yang bertajuk 'Mens Rea'.

Selain itu, pihaknya juga telah menerima dua aduan masyarakat mengenai materi Pandji di 'Mens Rea'.

Imam menjelaskan saat ini penyidik masih meminta keterangan terhadap saksi dan ahli seputar laporan tayangan video 'Mens Rea' milik Pandji. 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke