Greenland berada dalam sorotan internasional setelah Komando Pertahanan Dirgantara Amerika Utara (NORAD) mengumumkan rencana kedatangan pesawat-pesawat militernya ke Pangkalan Luar Angkasa Pituffik, wilayah otonom Denmark tersebut.
Langkah ini terjadi di tengah meningkatnya ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat, Eropa, dan NATO terkait isu penguasaan Greenland.
Dalam pernyataan resmi yang dirilis Senin (19/1/2026), NORAD menegaskan bahwa pengerahan pesawat militer tersebut merupakan bagian dari operasi pertahanan yang telah lama direncanakan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Aditya Jaya Iswara Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis Narator: Wiyudha Betha Dinaragis Video Editor: Maria Utari Dewi Produser: Yusuf Reza Permadi