:

Bupati Sudewo Terjerat Kasus Jual Beli Jabatan, KPK Sita Uang Miliaran

2 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Bupati Pati Sudewo tiba di Gedung KPK Jakarta, Selasa pagi sekitar pukul 10.35 WIB. Sebelum dibawa ke Jakarta, Sudewo telah menjalani pemeriksaan di Polres Kudus.

Sudewo tiba bersama satu orang lainnya di Gedung KPK pukul 10.35 WIB.

Juru Bicara KPK Budi Prasetyo mengatakan, dalam peristiwa tangkap tangan ini, KPK turut menyita uang miliaran rupiah.

KPK menyebut penangkapan terhadap Bupati Pati Sudewo berkaitan dengan dugaan suap jual beli jabatan.

Baca Juga OTT KPK Bupati Pati, Aliansi Masyarakat: Korupsi Lukai Rakyat, Kami Pernah Tuntut Sudewo Mundur di https://www.kompas.tv/nasional/645058/ott-kpk-bupati-pati-aliansi-masyarakat-korupsi-lukai-rakyat-kami-pernah-tuntut-sudewo-mundur

#bupatipati #sudewo #kpk #jakenan 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/645060/bupati-sudewo-terjerat-kasus-jual-beli-jabatan-kpk-sita-uang-miliaran

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke