:

Rupiah Melemah Saat IHSG Cetak Rekor, Purbaya: Ada yang Aneh

1 minggu lalu

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, ada keanehan dengan melemahnya rupiah saat Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) justru menguat.

Saat ini, nilai tukar rupiah menlemah setelah menyentuh level mendekati Rp 17.000 per dollar AS.

Di lain sisi, IHSG justru mencatatkan penguatan di level 9.134 per Selasa (20/1/2026).

"Tak ada alasan rupiah melemah saat modal masuk sini. Makanya ada yang aneh kan, tanya ke bank sentral," kata Purbaya.


Simak selengkapnya dalam tayangan berikut ini.


Penulis: Ahmad Zilky

Video Jurnalis: Ahmad Zilky

Penulis Naskah: Ahmad Zilky

Video Editor: Ahmad Zilky

Produser: Nursita Sari


#Purbaya #ekonomi #RupiahMelemah #IHSG #Ekonomi #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke