:

DETIK-DETIK BANGUNAN SD NEGERI KOKAP DI KABUPATEN KULON PROGO AMBLAS

2 hari lalu

Akibat cuaca buruk yang melanda sejak awal Januari 2026, bangunan dan halaman SD Negeri Kokap, Kecamatan Kokap, Kabupaten Kulon Progo, mengalami ambles hingga mencapai 2 meter.

Kondisi tersebut tidak hanya merusak sejumlah bangunan sekolah, tetapi juga berdampak pada bangunan yang berada di bawah area sekolah.

Tanah yang mengalami ambles terus bertambah dan menunjukkan kondisi yang belum stabil. Awalnya amblesan sekitar 50 sentimeter, namun kini kedalamannya mencapai 2 meter.

Jika hujan dengan intensitas tinggi kembali terjadi, potensi longsor susulan dinilai semakin besar.

Untuk mengantisipasi risiko tersebut, pihak sekolah menghentikan sementara kegiatan pembelajaran dan mengalihkan proses belajar ke sistem darurat.

Tuliskan komentarmu dan dapatkan berita terkini lainnya di www.kompas.tv serta youtube.com/kompastv #VODKompasTV

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke