:

OTT Wali Kota Madiun, 9 Orang Langsung Dibawa ke Gedung KPK Jakarta

18 jam lalu

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap 15 orang, termasuk Wali Kota Madiun Maidi, dalam operasi tangkap tangan (OTT) di Madiun, Jawa Timur, Senin (19/1/2026).

Dari 15 orang yang ditangkap, KPK langsung membawa sembilan orang ke Jakarta untuk diperiksa intensif.

Namun, belum bisa dipastikan apakah Wali Kota Maidi termasuk dalam rombongan tersebut atau tidak.


Penulis Naskah: Dzaky Nurcahyo 

Video Jurnalis: Baharuddin Al Farisi

Video: Dzaky Nurcahyo

Produser: Nursita Sari


#hukum #korupsi #kpk #ott #OTTWaliKotaMadiun #pati #ottmadiun #vjlab

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke