:

Hina Anak Buah "SDM Rendah", Wali Kota di Jepang Minta Maaf

19 jam lalu

Wali Kota Yokohama Takeharu Yamanaka meminta maaf secara terbuka setelah dituding kerap merendahkan dan melontarkan ucapan kasar kepada bawahannya.ย 


Tuduhan tersebut diungkap Kepala Departemen SDM Kota Yokohama yang mengaku mendapat tekanan verbal, termasuk makian dan pernyataan ofensif.ย 


Kasus ini memicu perdebatan luas di Jepang mengenai etika kepemimpinan, budaya kerja, dan batas komunikasi pejabat publik terhadap stafnya.


Penulis: Muhammad Iqbal Amar, Albertus Aditย 

Kreatif: Nabilla Mutiara

Produser: Reza Kurnia Darmawan


+ #Jepang #Global #Voice

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke