:

Thailand Jadi Tailan, Ini Negara yang Juga Diubah Ejaannya dalam Bahasa Indonesia!

23 jam lalu

Nama Thailand, ejaan dalam bahasa Indonesia telah resmi diubah menjadi Tailan. Total nama 194 negara di dunia, telah diubah ejaan asingnya ke dalam bahasa Indonesia.

Sebelum Thailand, pemerintah Indonesia juga mengubah beberapa nama negara asing. Seperti Brazil menjadi Brasil, Switzerland menjadi Swis, ada juga Yordania menjadi Jordan.

Langkah perubahan ejaan nama negara Thailand menjadi Tailan ini dilakukan untuk menyesuaikan penulisan nama negara dengan sistem bunyi dan kaidah ejaan bahasa Indonesia. Lantas, negara mana saja yang ejaannya baru saja diperbarui oleh pemerintah Indonesia?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati
Narator: Vina Muthi Ambarwati
Video Editor: Destri Abdi Saputro
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

#Edukasi #Pemerintah #DailyNews #PerubahanEjaanTailan #BadanBahasa #Thailand #BahasaIndonesia #NamaNegaraDalamBahasaIndonesia

Music: Kurt - Cheel

Artikel terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2026/01/19/111838370/thailand-jadi-tailan-ini-daftar-nama-negara-yang-ejaannya-diubah-dalam?page=all#page2

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke