:

80 Persen Wilayah Jakarta Utara Terendam Banjir, Pemkot Operasikan 72 Pompa 'Mobile' | SAPA PAGI

1 hari lalu

JAKARTA, KOMPAS.TV - Wali Kota Jakarta Utara menyatakan sekitar 80 persen wilayah Jakarta Utara terendam banjir akibat hujan deras yang diperparah oleh kenaikan air pasang laut atau rob, Minggu (18/1/2026).

Warga diimbau untuk tetap waspada dan mengikuti instruksi petugas. Orang tua juga diminta mencegah anak-anak bermain di genangan banjir karena berbahaya.

Untuk mengatasi banjir, seluruh rumah pompa di wilayah Jakarta Utara difungsikan dan ditambah dengan pengoperasian 72 pompa mobile.

#banjir #jakartautara #walikota

Baca Juga Momen Taruna Akpol Gelar Aksi Bersih-Bersih di Aceh Tamiang Pasca-Bencana | SAPA PAGI di https://www.kompas.tv/nasional/644726/momen-taruna-akpol-gelar-aksi-bersih-bersih-di-aceh-tamiang-pasca-bencana-sapa-pagi

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/644728/80-persen-wilayah-jakarta-utara-terendam-banjir-pemkot-operasikan-72-pompa-mobile-sapa-pagi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke