:

Personel Brimob Polda Aceh Disersi, Diduga Jadi Tentara Bayaran Rusia

3 hari lalu

Seorang anggota Brimob, Bripda Muhammad Rio, diduga meninggalkan dinas dan bergabung dengan tentara bayaran Rusia.


Polda menyebut Rio berada di Donbass, wilayah konflik RusiaUkraina. Sebelum disersi, Rio sempat dijatuhi sanksi etik akibat kasus perselingkuhan dan menikah siri.


Penulis: Zuhri Noviandi, Novita Rahmawati

Kreatif: Jessica Meissya

Produser: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta


J~ #Tentara #Rusia #Read

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke