:

Eropa Bisa Boikot Piala Dunia 2026, Efek Ambisi Trump Ingin Menguasai Greenland

3 hari lalu

Eropa bisa mempertimbangkan untuk memboikot keikutsertaan mereka di Piala Dunia 2026, imbas ambisi Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang ingin mencaplok wilayah Greenland.

Mengutip surat kabar Jerman, Bild, wacana aksi boikot ini diutarakan oleh juru bicara kebijakan luar negeri Partai Kristen Demokrat Jerman CDU/CSU, Jurgen Hardt, pada Jumat (16/1/2026).

Hardt mengatakan aksi boikot terhadap pelaksanaan Piala Dunia di Amerika Serikat dapat dipertimbangkan sebagai langkah protes paling ekstrem, menyikapi niat dan manuver Washington terhadap Pulau Greenland.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Inas Rifqia Lainufar
Penulis Naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video Editor: Daniel Kalis Jati Mukti
Produser: Akhmad Muawal Hasan

#Olahraga #Sepakbola #Eropa #PialaDunia2026 #Greenland #FIFA

Music: Steps - Anno Domini Beats

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2026/01/15/135436370/fifa-ketar-ketir-usai-ribuan-fans-diduga-batalkan-tiket-piala-dunia?page=all#page2 

Media Sosial Kompas.com: 

Facebook: https://www.facebook.com/KOMPAScom/

Instagram: https://www.instagram.com/kompascom/

LINE: https://line.me/ti/p/@kompas.com

TikTok: https://tiktok.com/@kompascom

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke