Korps Garda Revolusi Islam Iran (IRGC) menyatakan kesiapan tempur pada level tertinggi, di tengah ketegangan yang meningkat antara Iran dan Amerika Serikat.
Pernyataan itu disampaiakn IRGC pada Rabu (14/1/2026) ketika semakin banyak negara mendesak warganya untuk meninggalkan Iran.
Panglima IRGC, Mohammad Pakpour, menegaskan bahwa setiap kesalahan perhitungan yang dilakukan Amerika Serikat maupun Israel akan dibalas dengan respons keras dan menghancurkan.
Selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Shafa Maulita Maulana Narator: Shafa Maulita Maulana Video Editor: Agung Setiawan Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko