:

Menteri dan Wamen Bocorkan Agenda Presiden Prabowo Kumpulkan 1.200 Rektor di Istana

5 hari lalu

Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi dan Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Stella Christie mengungkap agenda Presiden Prabowo Subianto yang menggelar pertemuan dengan sekitar 1.200 rektor, guru besar, dan pimpinan perguruan tinggi dari seluruh Indonesia di Istana Kepresidenan Jakarta.

Stella menyampaikan bahwa pertemuan ini merupakan kali kedua Presiden Prabowo mengumpulkan para pimpinan akademik, dengan fokus khusus pada bidang sosial dan humaniora.

Forum ini menjadi ruang diskusi strategis untuk membahas kondisi nasional, dinamika global, serta penguatan peran pendidikan tinggi dalam pembangunan sumber daya manusia.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Novyana Nurmita Dewi

#Politik #Pemerintah ##cclabs #Mensesneg #Wamendiktisaintek #PrabowoSubianto

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke