:

Tantangan Berat AS, Olah Isi Perut Greenland Tidak Semudah Mimpi Trump

22 jam lalu

Tidak mudah bagi Donald Trump memenuhi menguasai Greenland. Kondisi geografis, lingkungan hingga tensi politik membuat AS cukup berat mengekspose isi perut Greenland untuk memenuhi kebutuhan ekonominya.

Sejumlah analis menilai Greenland tak seindah dalam bayangan Trump. Pulau itu adalah sebuah daratan ekstrem dengan kondisi geografis yang tidak bersahabat bagi industri mana pun. Es yang tebal serta minimnya pancaran matahari membuat biaya penambangan dapat 10 kali lebih mahal daripada di belahan bumi lainnya.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Aditya Jaya Iswara
Penulis Naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video Editor: Daniel Kalis Jati Mukti
Produser: Marvel Dalty

#global #konflik ##kompascomlab #Denmark #Greenland #DonaldTrump

Music: Step - Anno Domini Beats

Artikel terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2026/01/14/102418170/greenland-diusulkan-jadi-negara-bagian-ke-51-as-pejabat-ajukan-ruu?page=all#page2

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke