Pasukan Rusia melancarkan serangan rudal besar-besaran ke Ukraina, pada Selasa (13/1/2026).
Serangan rudal tersebut, diklaim sebagai serangan paling intens sepanjang tahun ini.
Akibat serangan tersebut, empat orang dilaporkan meninggal dunia, dan sejumlah warga lainnya mengalami luka-luka.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Ahmad Naufal Dzulfaroh Penulis Naskah: Angela Putri Defana Narator: Angela Putri Defana Video Editor: Maria Utari Dewi Produser: Yusuf Reza Permadi