:

Perdana ke IKN sebagai Presiden, Prabowo Disambut Kepala Otorita IKN Basuki Hadimuljono | JMP

7 hari lalu

PENAJAM PASER UTARA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto mendarat di Ibu Kota Nusantara, Kalimantan Timur pada Senin (12/01/2026).

Ini merupakan kunjungan perdana Prabowo ke IKN sebagai Presiden.

Dengan menggunakan helikopter, rombongan Presiden mendarat di lapangan Istana Negara IKN.

Prabowo langsung menyalami sejumlah pejabat yang menyambut, salah satunya Kepala Otorita IKN Basuki Hadimuljono.

Di IKN, Prabowo dijadwalkan akan memantau sejumlah perkembangan pembangunan IKN.

Baca Juga Prabowo Sambangi IKN untuk Pertama Kalinya sebagai Presiden RI | SAPA PAGI di https://www.kompas.tv/regional/643518/prabowo-sambangi-ikn-untuk-pertama-kalinya-sebagai-presiden-ri-sapa-pagi

#prabowo #ikn #basuki

_

Sahabat KompasTV, apa pendapat kalian soal berita ini? Komentar di bawah ya!
 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/643634/perdana-ke-ikn-sebagai-presiden-prabowo-disambut-kepala-otorita-ikn-basuki-hadimuljono-jmp

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke