Presiden Amerika Serikat Donald Trump melontarkan pernyataan kontroversial terkait Greenland, yang menyiratkan bahwa kondisi pertahanan di wilayah otonom Denmark itu sangat lemah.
Pada Minggu (11/1/2026) Trump menyebut pertahanan Greenland seperti dua kereta luncur anjing, sementara Rusia dan China aktif mengerahkan kapal perang dan kapal selam di kawasan Arktik yang dinilai krusial bagi keamanan nasional AS.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Nabilah Safirah Narator: Nabilah Safirah Video Editor: Nabilah Safirah Produser: Akhmad Muawal Hasan