Menteri Luar Negeri Iran Abbas Araghchi menyatakan pemerintah Teheran memegang kendali penuh atas situasi keamanan di tengah gelombang protes anti-pemerintah yang telah menewaskan ratusan orang.
Ia menuduh Amerika Serikat dan Israel berada di balik kerusuhan tersebut, dengan menyebut adanya bukti berupa rekaman audio, dokumen, dan video yang menunjukkan perintah kekerasan serta pendanaan aksi anarkis dari luar negeri.
Pernyataan Araghchi muncul di tengah ancaman militer dari Presiden AS Donald Trump dan meningkatnya ketegangan geopolitik kawasan.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Lina Tiyas Patmulasih
Narator: Lina Tiyas Patmulasih
Video Editor: Aqmal Safa Rifai
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
#Global #Konflik #dailynews #DemoIran #Bentrok #IranAS #IranIsrael #MenluIran
Musik: Waking to Reality - Unicorn Heads