:

Israel Bombardir Lebanon, "Ganggu" Kemesraan Teheran-Beirut

1 minggu lalu

Militer Israel kembali melancarkan gelombang serangan udara besar-besaran yang menyasar desa Kfar Hatta di Lebanon selatan pada Minggu (11/1/2026).

Eskalasi ini dinilai menjadi batu sandungan serius bagi upaya pemerintah Lebanon dalam menata kedaulatannya, sekaligus mengganggu "kemesraan" hubungan Iran-Lebanon yang terjalin lewat pengaruh Hizbullah.

Kantor Berita Nasional Lebanon (NNA) melaporkan bahwa jet tempur Israel setidaknya melepaskan lebih dari 10 serangan udara di wilayah tersebut. Serangan ini menyebabkan kerusakan infrastruktur yang masif dan menghancurkan sejumlah bangunan.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Marvel Dalty

#global #konflik ##kompascomlab #Israel #Lebanon #Iran

Music: Eyes of Glory - Aakash Gandhi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke