:

Momen Prabowo Izin "Ngopi" Saat Pidato Resmikan 166 Sekolah Rakyat

1 minggu lalu

Momen menarik terjadi saat Presiden RI Prabowo Subianto memberikan sambutan pada Peresmian 166 Sekolah Rakyat di 34 Provinsi yang dilaksanakan di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Senin (12/1/2026).

Di tengah-tengah pidatonya, Prabowo sempat meminta izin untuk meminum kopi saat melihat secangkir kopi disediakan di hadapannya.

"Saya minta izin minum kopi boleh? Izinnya ke siapa ya? Saya minta izin minum ya," kata Prabowo.

Setelah minum kopi, Prabowo lantas melontarkan candaan bahwa ia masih sanggup berpidato hingga tiga jam.

Selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Shafa Maulita Maulana
Video Editor: Shafa Maulita Maulana
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

#Politik #Pemerintah #PrabowoSubianto #SekolahRakyat #PidatoPrabowo

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke