:

Indonesia Negara Pertama Blokir Total Grok, Malaysia Menyusul

1 minggu lalu

Indonesia menjadi negara pertama yang memblokir total akses Grok, chatbot kecerdasan buatan (AI) milik Elon Musk menyusul kekhawatiran terkait konten pornografi hasil rekayasa AI.

Setelah Indonesia, pemerintah Malaysia juga resmi membatasi akses ke Grok di media sosial X.

Komisi Komunikasi dan Multimedia Malaysia (MCMC) pada Minggu (11/1/2026) menyebut pembatasan berlaku segera dan bersifat sementara.

Grok adalah alat AI yang terintegrasi ke dalam media sosial X milik Elon Musk. Namun, fitur pembuatan gambarnya banyak menuai kritik karena dapat digunakan untuk menseksualisasi gambar perempuan dan anak-anak.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis: Aditya Jaya Iswara, Irawan Sapto Adhi, Firda Janati
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Farid Firdaus

Musik: Enable the Tiger - JAde Wii

#Politik #Pemerintah #Indonesia #Grok #GrokAI #Komdigi #IndonesiaBlokirGrok

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke