:

[FULL] Ito Sumardi dan Feri Amsari Bicara soal Polisi akan Panggil Pelapor Komika Pandji, Perlukah?

2 minggu lalu

KOMPAS.TV - Polisi akan memanggil pelapor hingga komika Pandji Pragiwaksono terkait laporan dari Angkatan Muda N-U dan Aliansi Muda Muhammadiyah soal dugaan kasus penghasutan dalam materi stand-up Mens Rea.

Setelah menerima laporan, polisi tengah merencanakan jadwal penyelidikan, termasuk memanggil para pihak untuk dimintai klarifikasi. Polisi juga akan memeriksa bukti-bukti yang diserahkan pelapor saat membuat laporan.

Kasus ini terkait pertunjukan komedi Pandji Pragiwaksono bertajuk Mens Rea, yang dilaporkan ke polisi bersama Kepala Bareskrim periode 2009–2011, Komjen Purnawirawan Ito Sumardi, dan dosen hukum tata negara serta pengajar hak asasi manusia Universitas Andalas, Feri Amsari.

#pandjipragiwaksono #mensrea #kasuspandji

Baca Juga Demo Rusuh di Iran: Bom Molotov Dilempar, Motor Dibakar, Aparat Keamanan & Demonstran Bentrok! di https://www.kompas.tv/internasional/643210/demo-rusuh-di-iran-bom-molotov-dilempar-motor-dibakar-aparat-keamanan-demonstran-bentrok

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/643212/full-ito-sumardi-dan-feri-amsari-bicara-soal-polisi-akan-panggil-pelapor-komika-pandji-perlukah

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke