:

Rentetan Bom Meledak di 11 Pom Bensin Thailand dalam 40 Menit

1 minggu lalu

Sebanyak 11 SPBU di Thailand selatan meledak hampir bersamaan pada Minggu (11/1/2026) dini hari.ย 


Ledakan terjadi dalam rentang 40 menit di Provinsi Narathiwat, Pattani, dan Yala.


Empat orang termasuk polisi, petugas pemadam kebakaran, dan karyawan SPBU luka-luka.


Hingga kini belum ada pelaku yang ditangkap, sementara militer Thailand menaikkan status keamanan maksimum di wilayah tersebut.


Kreatif: Nabilla Mutiaraย 

Produser: Yuna Fikry


+ #Thailand #Global #Read

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke