:

Demo Memanas di Iran! Mobil dan Gedung Dibakar, Khamenei–Putra Mahkota Iran Angkat Bicara

1 hari lalu

IRAN, KOMPAS.TV – Aksi demonstrasi terjadi di ibu kota dan sejumlah kota lain di Iran.

Para demonstran meneriakkan slogan-slogan menentang pemerintah Iran. Media Iran menampilkan sejumlah kerusakan bangunan hingga bus yang dibakar.

Aksi yang memuncak ini bermula dari memburuknya kondisi ekonomi Iran dan telah berlangsung sejak 28 Desember.

Pemerintah Iran memutus akses internet dan sambungan telepon internasional.

Pemimpin Tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei, berbicara terkait Presiden AS Donald Trump dan aksi-aksi protes di negaranya.

Putra Mahkota Iran yang diasingkan, Reza Pahlavi, juga angkat bicara. Ia mengucapkan terima kasih kepada para demonstran dan meminta mereka berbaris serta bersatu untuk menciptakan gelombang massa yang lebih besar.

Video Editor: Novaltri Sarelpa

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/643018/demo-memanas-di-iran-mobil-dan-gedung-dibakar-khamenei-putra-mahkota-iran-angkat-bicara

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke