Pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memutuskan menarik AS dari puluhan organisasi internasional, menandai semakin jauhnya AS dari kerja sama global.
Pada Rabu (7/1/2026), Trump menandatangani sebuah perintah eksekutif yang menghentikan dukungan AS terhadap 66 organisasi, lembaga, dan komisi internasional.
Lantas, organisasi internasional apa saja yang resmi ditinggalkan AS?
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Alicia Diahwahyuningtyas Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati Narator: Vina Muthi Ambarwati Video Editor: Destri Abdi Saputro Produser: Farid Firdaus