:

Pantai Sepanjang Gunungkidul Ditata Mirip Jimbaran, Pedagang Wajib Ikuti Aturan

2 minggu lalu

Pemerintah Kabupaten Gunungkidul mulai menata kawasan Pantai Sepanjang, Yogyakarta. Penataan ini bertujuan meningkatkan kenyamanan wisatawan.


Bupati Gunungkidul, Endah Subekti Kuntariningsih menegaskan. Pedagang tidak boleh mengapling payung maupun tikar di area pantai.


Ke depan Pantai Sepanjang akan dilengkapi jalur pedestrian, lampu penerangan, talud, drainase, dan penataan kios. Konsepnya dibuat mirip Pantai Jimbaran Bali.


Penulis: Markus Yuwono, Ayunda Pininta Kasih

Kreatif: Jessica Emmanuella

Produser: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta


#PantaiSepanjang #Gunungkidul #read

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke