Debit air di lubang besar atau sinkhole yang muncul di tengah persawahan Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat, terus meningkat dan kini mulai menggenangi lahan di sekitarnya.
Ahli geologi menjelaskan, kenaikan debit air terjadi akibat tekanan air tanah di dalam rongga batuan kapur yang mendorong air ke permukaan dan faktor musim.
Penulis: Perdana Putra,Irfan Maullana
Content Creator: Jessica Emmanuella
Produser: Elizabeth Ayudya Ratna Rininta
#Sinkhole #Sumatera #voice