:

Benarkah AS Tuntut Venezuela “Cerai” dengan China, Rusia, Iran dan Kuba?

1 hari lalu

Pemerintahan Presiden Amerika Serikat Donald Trump dilaporkan telah mengajukan serangkaian tuntutan keras kepada pemerintah sementara Venezuela agar negara itu dapat kembali melanjutkan produksi dan ekspor minyak.

Washington meminta Presiden Sementara Venezuela, Delcy Rodriguez, untuk memutus seluruh hubungan strategis dengan China, Rusia, Iran, dan Kuba, serta menyetujui kemitraan eksklusif dengan Amerika Serikat dalam sektor minyak dan energi.

Selain itu, Venezuela diminta memberikan perlakuan istimewa kepada pemerintah AS dan perusahaan minyak Amerika dalam penjualan minyak di masa mendatang.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Akhmad Muawal Hasan

#Global #Konflik #DailyNews #MinyakVenezuela #AmerikaSerikat #PolitikVenezuela #China #Rusia #Iran #Kuba

Music: Sinister - Anno Domini Beats

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2026/01/06/091033070/niat-terselubung-as-serang-venezuela-usir-china-dari-amerika-latin 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke