:

Kemenhaj Hadirkan Cita Rasa Nusantara Untuk Jemaah Haji Tahun 2026 | JMP

2 minggu lalu

KOMPAS.TV - Kementerian Haji dan Umrah akan menghadirkan cita rasa Nusantara untuk pemenuhan katering jemaah haji tahun 2026. Hal ini dinilai penting untuk menunjang kesehatan jemaah selama di Tanah Suci.

Menteri Haji dan Umrah, Mochamad Irfan Yusuf, bilang menu cita rasa Nusantara dipilih karena makanan adalah salah satu penunjang kesehatan jemaah.

Ibadah haji merupakan ibadah fisik yang membutuhkan stamina prima, sehingga menghadirkan cita rasa Nusantara dinilai bisa membuat jemaah tetap terjaga asupan gizinya selama di Tanah Suci. Selain itu, bahan-bahan makanan pun diupayakan diimpor langsung dari Tanah Air.

#jemaahhaji #kemenhaj #menumakananhaji

Baca Juga Haji 2026 Disaring Ketat, Jemaah Tak Sehat Bisa Batal Berangkat di https://www.kompas.tv/nasional/642521/haji-2026-disaring-ketat-jemaah-tak-sehat-bisa-batal-berangkat

 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/642584/kemenhaj-hadirkan-cita-rasa-nusantara-untuk-jemaah-haji-tahun-2026-jmp

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke