Presiden Prabowo Subianto, mengaku kerap mendapat tudingan ingin menjadi diktator hingga melakukan kudeta.
Padahal, kata dia, perjuangannya ditujukan untuk menyejahterakan rakyat dan mewujudkan kemandirian bangsa, terutama di sektor pangan.
Pernyataan itu disampaikan Prabowo saat menghadiri acara panen raya dan pengumuman swasembada pangan di Karawang, Jawa Barat, Rabu (7/1/2026).
"Saya dituduh mau jadi diktator, saya dituduh mau berkuasa, saya dituduh mau kudeta," kata Prabowo.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Marvel Dalty
#politik #pemerintah ##kompascomlab #PrabowoSubianto #PrabowoDiktator