:

Prabowo Bandingkan MBG Indonesia dengan Brasil: Setahun Jangkau 55 Juta Penerima Manfaat

2 minggu lalu

Presiden Prabowo Subianto menyebut program Makan Bergizi Gratis (MBG) telah menjangkau sekitar 55 juta penerima manfaat selama setahun berjalan.

Pernyataan itu disampaikan Kepala Negara kepada jajaran menterinya dalam Taklimat Awal Tahun pada agenda retret Kabinet Merah Putih, di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Selasa (6/1/2026).

Presiden menilai capaian tersebut patut dibanggakan, mengingat negara lain yang memiliki program serupa. 

Semisal di Brasil. Negara paling timur di benua Amerika Selatan itu membutuhkan waktu 11 tahun untuk menjangkau 40 juta penerima manfaat. 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke