Amerika Serikat (AS) melarang Venezuela untuk meningkatkan produksi minyak mereka sebelum memenuhi sejumlah syarat dari Gedung Putih.
Dilansir dari ABC, Rabu (7/1/2026), berdasarkan informasi yang diketahui dari 3 orang di Gedung Putih, Presiden interim Venezuela, Delcy Rodriguez diketahui harus memenuhi dua syarat sebelum diizinkan untuk memompa minyak lebih banyak.
Syarat tersebut yakni Venezuela harus mengusir China, Rusia, Iran, dan Kuba serta memutuskan hubungan ekonomi dengan mereka.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Fatimah Az Zahra
Narator: Tantri Febrina Maharani
Penulis naskah: Tantri Febrina Maharani
Video editor: Dina Rahmawati
Produser: Farid Firdaus
Musik: New Horizons - Futuremono
#Global #Konflik #AS #Venezuela #MinyakVenezuel #ASmintaVenezuelausirRusiadanChina