Presiden RI Prabowo Subianto meminta para anggota Kabinet Merah Putih untuk siap menerima ejekan dan fitnah.
Menurutnya, jika ada orang jahat yang mengejek, itu menandakan pemerintah sudah berada di jalan yang benar.
Hal itu disampaikan Prabowo dalam taklimat awal tahun 2026 di Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Selasa (6/1/2026).
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Tantri Febrina Maharani
Video editor: Tantri Febrina Maharani
Produser: Farid Firdaus
#Politik #Pemerintah #PresidenPrabowoSubianto #KabinetMerahPutih #Retreatkabinetmerahputih