BOGOR, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto menyebut retret Kabinet Merah Putih hari ini digelar untuk membahas percepatan penanganan bencana di sejumlah daerah di Tanah Air.
Presiden optimistis Indonesia bisa menangani bencana.
Lebih lanjut terkait retret Presiden Prabowo di Hambalang, kita simak laporan Jurnalis KompasTV, Alfania Rizky dan Juru Kamera, Yohan Bhagja.