:

Dikira Meninggal Kecelakaan, Pria di Jember Muncul Saat Jenazah Dimandikan

2 minggu lalu

Gempar, pria dikira meninggal kecelakaan, ternyata jenazah yang dimandikan keluarga bukan dirinya. 


Peristiwa ini terjadi di Kabupaten Jember, Jawa Timur, Kamis (1/1/2026). Pria yang dikira meninggal itu Syaiful Bahri.


"Setelah jenazah dikafani dan dimandikan, ternyata keluarga mendapat kabar teman Bahri bahwa Bahri masih hidup," ujar Bhabinkamtibmas Desa Langkap Briptu Andre Setiawan. 


Sumber: Kompas TV

Kreatif: Jessica Meisya Kurnia

Produser: Reza Kurnia Darmawan


~J #Jatim #Peristiwa #Read

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke