JAWA TIMUR, KOMPAS.TV - Harga sejumlah bahan pokok di awal tahun masih terpantau mahal. Lalu, secara spesifik komoditas apa saja yang mengalami kenaikan harga?
Berapa harganya di tiap daerah?
Untuk informasi selengkapnya, simak laporan urnalis KompasTV, Alfian Rahman bersama juru kamera Chilmi Ardiantovani, dari Pasar Dukuh Kupang, Surabaya, Jawa Timur.