:

Ricuh Sengketa Lahan, Fasilitas Perusahaan Tambang di Morowali Dibakar Massa | SAPA PAGI

2 minggu lalu

MOROWALI, KOMPAS.TV - Sebuah fasilitas milik perusahaan pertambangan di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, dibakar massa.

Insiden pembakaran ini dipicu penangkapan salah satu warga yang tengah menduduki lahan perusahaan.

Kantor perusahaan tambang di Desa Torete, Kecamatan Bungku Pesisir, Morowali, ini dibakar massa.

Massa marah karena polisi menangkap seorang warga di lokasi lahan perusahaan yang tengah dalam sengketa dengan warga Torete.

Polisi bilang, AD ditangkap terkait laporan kasus dugaan diskriminasi suku dan etnis.

Polisi juga akan mengambil langkah tegas terhadap pelaku pembakaran fasilitas perusahaan.

Baca Juga Bus Rombongan Peziarah Asal Lampung Hangus Terbakar di Tol Jakarta-Cikampek | SAPA PAGI di https://www.kompas.tv/regional/641981/bus-rombongan-peziarah-asal-lampung-hangus-terbakar-di-tol-jakarta-cikampek-sapa-pagi

#pembakaran #perusahaan #morowali #sengketalahan

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/641984/ricuh-sengketa-lahan-fasilitas-perusahaan-tambang-di-morowali-dibakar-massa-sapa-pagi

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke