:

Polisi Ungkap Bukti Kuat, HA Pelaku Pembunuhan Anak Politikus PKS Maman Suherman

4 hari lalu

Polda Banten menetapkan Heru Anggara (31), sebagai tersangka pembunuh  MAMH (9), anak politikus PKS Maman Suherman. 

Heru ditangkap pada Jumat (2/1/2026) sore, saat tengah mencuri di sebuah rumah mewah milik mantan anggota DPRD Kota Cilegon dua periode, Roisyudin Sayuri.

Direskrimum Polda Banten, Kombes Pol Dian Setyawan, menjelaskan penetapan HA sebagai tersangka ini setelah melakukan tes DNA terkait bercak darah dari barang bukti pisau milik tersangka.

Saat tertangkap, di sebuah rumah mewah milik mantan anggota DPRD Kota Cilegon, polisi menemukan senjata tajam di tas tersangka.
 

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke