:

Politisi PKS Bicara Kasus Pembunuhan Anaknya: Saya Tidak Punya Musuh

4 hari lalu

CILEGON, KOMPAS.TV - Polisi mengungkap tersangka pembunuhan anak politisi PKS di Cilegon, Banten.

Selain menunjukkan sosok pelaku, polisi juga menjelaskan penyidikan yang mengarah pada tersangka. Ayah korban, Maman Suherman, meminta pelaku dihukum seberat-beratnya.

Dalam wawancara eksklusif dengan KompasTV, Maman mengaku menerima panggilan video yang mengabarkan kondisi anaknya yang berdarah. Awalnya dia menduga anak terluka karena terjatuh.

Maman juga menyebut rumah biasanya ramai, namun saat kejadian pembantu rumah tangga tidak ada di rumah. Dia juga mengaku tidak punya musuh.

Baca Juga Penangkapan Terduga Pelaku Pembunuhan Anak Politisi PKS, Begini Kata Polisi-Parpol di https://www.kompas.tv/nasional/641669/penangkapan-terduga-pelaku-pembunuhan-anak-politisi-pks-begini-kata-polisi-parpol

#politisipks #cilegon #banten 

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/641930/politisi-pks-bicara-kasus-pembunuhan-anaknya-saya-tidak-punya-musuh

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke