:

[FULL] AS Tangkap Presiden Venezuela Maduro, Guru Besar HI UI: Ada Masalah Minyak di Balik Ini

4 hari lalu

KOMPAS.TV - Menteri Pertahanan Venezuela, Vladimir Padrino Lopez memperingatkan negara-negara lain untuk waspada atas serangan Amerika Serikat. 

Menurutnya, serangan Amerika Serikat jadi ancaman serius terhadap tatanan global.

Lopez meminta warga Venezuela untuk tidak jatuh ke dalam perangkap perang psikologis, ancaman dan ketakutan yang ingin ditimbulkan oleh pihak lain.

Pasca penyerangan Amerika Serikat, warga Venezuela membersihkan puing-puing bangunan yang rusak. Sejumlah orang tewas akibat serangan tersebut.

Meski demikian, pejabat Venezuela belum mengonfirmasi jumlah korban. 

Amerika Serikat serang Venezuela dan menangkap presidennya, Nicolas Maduro. 

Pihak Venezuela melawan dan menyebut tindakan Amerika mengancam tatanan global.

Kita bahas soal ini bersama Guru Besar Hukum Internasional Universitas Indonesia, Hikmahanto Juwana.

Baca Juga Denmark Makin Kesal ke Trump, Serukan untuk Hentikan Ancaman Aneksasi Greenland di https://www.kompas.tv/internasional/641828/denmark-makin-kesal-ke-trump-serukan-untuk-hentikan-ancaman-aneksasi-greenland

#venezuela #trump #nicolasmaduro 

_

Sahabat KompasTV, apa pendapat kalian soal berita ini? Komentar di bawah ya!

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/641858/full-as-tangkap-presiden-venezuela-maduro-guru-besar-hi-ui-ada-masalah-minyak-di-balik-ini

Berikan Komentar
Laporkan komentar

Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Batal edit?

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Hapus Komentar

Setelah dihapus, kamu tidak bisa membatalkan

Oke
Sarapan di Ketinggian 230 Meter, Seperti Apa Rasanya?
Oke